Peristiwa    Politik    Sosial    Budaya    Seni    Bahasa    Olahraga    Ekonomi    Pariwisata    Kuliner    Pilkada   
adsbybawean
Home » » Syamsi Terpilih Sebagai Kades Grejek Tambak

Syamsi Terpilih Sebagai Kades Grejek Tambak

Posted by Media Bawean on Senin, 16 November 2009

Media Bawean, 16 November 2009


Muspika Tambak Mengawali Penghitungan Suara

Syamsi Kades Grejek Kecamatan Tambak

Pemilihan Kepala Desa (Kades) Grejek Kecamatan Tambak Pulau Bawean dilaksanakan kemarin (15/11) dengan calon tunggal Syamsi.

Jumlah hak pilih di desa Grejek sebanyak 237 orang, yang hadir memberikan hak pilihnya sebanyak 212 orang dan tidak hadir 25 orang.

Hasil penghitungan suara Syamsi memperoleh 207 suara, bingkai kosong yang lebih dikenal bumbung kosong 1 suara dan tidak sah 4 suara.

Pilkades Grejek dilaksanakan sehubungan Kades sebelumnya Drs. A. Muhajir terpilih sebagai anggota DPRD Kabupaten Gresik periode 2009-2014. (bst)

SHARE :

Posting Komentar

 
Copyright © 2015 Media Bawean. All Rights Reserved. Powered by INFO Bawean