Peristiwa    Politik    Sosial    Budaya    Seni    Bahasa    Olahraga    Ekonomi    Pariwisata    Kuliner    Pilkada   
adsbybawean
Home » » PS. GENTAR Kepulegundi
Lolos ke Final Tambak Cup

PS. GENTAR Kepulegundi
Lolos ke Final Tambak Cup

Posted by Media Bawean on Rabu, 20 Juli 2011

Media Bawean, 20 Juli 2011


Pertandingan Turnamen Sepak Bola Tambak Cup 2011 (rabu, 20/7/2011), semifinal PS. GENTAR asal Kepuhlegundi Vs PS. PERSEDATA asal Dedawang berakhir dengan adu penalti, sehubungan hasil permainan imbang 0 - 0.

Kedua club diperkuat pemain asal daratan Pulau Jawa dan Papua, yaitu kesulitan memasukkan bola ke gawang sehubungan kiper keduanya mampu mempertahankan dengan baik.

Semifinal  PS. GENTAR Vs PS. PERSEDATA disaksikan puluhan ribu penonton asal berbagai daerah di Pulau Bawean, mulai dari awal pertandingan sampai berakhir dengan adu penalti tetap konsentrasi menyaksikan pertandingan, sehubungan kedua club menunjukkan kemahiran dalam bermain bola.

Setelah wasit meniup peluit tanda berakhirnya pertandingan dengan skore 0 -0 , dilanjutkan adu penalti dengan hasil 4 - 2 atas kemenangan PSS. GENTAR asal Kepuhlegundi. (bst)

SHARE :

Posting Komentar

 
Copyright © 2015 Media Bawean. All Rights Reserved. Powered by INFO Bawean