Peristiwa    Politik    Sosial    Budaya    Seni    Bahasa    Olahraga    Ekonomi    Pariwisata    Kuliner    Pilkada   
adsbybawean
Home » » Potensi Wisata Bawean, Kapan Digarap?

Potensi Wisata Bawean, Kapan Digarap?

Posted by Media Bawean on Sabtu, 27 Desember 2008

Media Bawean, 27 Desember 2008

REFLEKSI AKHIR TAHUN 2008 (1)

Tower Handphone di Pulau Bawean

Pulau Selayar Bawean

Pesona Keindahan Laut Bawean

Pesona Keindahan Laut Bawean

Naik Jukong Di Pulau Bawean

Selama tahun 2008, realisasi kongkret dari pihak dinas Pariwisata untuk menggarap Pulau Bawean sebagai ikon wisata di Jawa Timur belum terealisasi. Seandainya saja, objek wisata yang ada dijaga ataupun dirawat dengan baik, tentunya aset kekayaan objek wisata di Pulau Bawean akan terjamin keindahan dan keutuhannya. Tapi selama ini objek wisata yang ada, dibiarkan tanpa ada perhatian dari segala pihak untuk menjaga pesona wisata di Pulau Bawean.

Sehingga objek wisata yang ada berjalan alamiah, rusak atau terjaganya tergantung oleh faktor alam yang ada. Bukan dijaga ataupun dirawat oleh pihak terkait. Seandainya tidak mendapat penanganan yang serius, objek wisata di Pulau Bawan akan punah dan rusak.

Sudah saatnya pihak terkait untuk segera memanfaatkan potensi wisata yang ada di Pulau Bawean untuk menggali devisa dan mengenalkan potensi wisata yang ada di Bawean. (bst)

SHARE :

Posting Komentar

 
Copyright © 2015 Media Bawean. All Rights Reserved. Powered by INFO Bawean