Peristiwa    Politik    Sosial    Budaya    Seni    Bahasa    Olahraga    Ekonomi    Pariwisata    Kuliner    Pilkada   
adsbybawean
Home » » Pelatihan Qur'anic Power
Di Sangkapura Bawean

Pelatihan Qur'anic Power
Di Sangkapura Bawean

Posted by Media Bawean on Kamis, 02 Juni 2011

Media Bawean, 2 Juni 2011


Pelatihan Qur'anic Power oleh penemu metode Ustadz Agus Suryaman, dilaksanakan hari kamis (2/6/2011), bertempat di Gedung Futsal Sangkapura, dihadiri sebanyak 456 peserta.  

Peserta memadati gedung, sejak pelaksaan pelatihan berlangsung sampai jam 13.00 WIB. Ustadz Agus Suryaman memberikan pelatihan menggunakan penjelasan secara detail, baik melalui slide computer ataupun menulis di papan. Sementara peserta berkonsentrasi mendengarkan serta memperhatikan, sehubungan keinginan mengetahui rahasia Qur'anic Power.

KH. Abd. Latif sebagai Ketua MUI Kecamatan Sangkapura menyatakan pelatihan Qur'anic Power sangat bagus, serta memberikan pengetahuan metode yang selama ini belum diketahui. 

Rencananya pelatihan akan dilanjutkan besok (jum'at, 3/1/2011), sedangkan pelatihan di kecamatan Tambak akan diselenggarakan tanggal 3 juni 2011, bertempat di Gedung Islamiyah Tambak. (bst)

SHARE :

Posting Komentar

 
Copyright © 2015 Media Bawean. All Rights Reserved. Powered by INFO Bawean